Senin, 17 Mei 2021
Penulis: Muhammad Fijar Sulistyo
Editor: Ade Irma Stefi Ulil Albab

Senin, 17 Mei 2021
Penulis: Muhammad Fijar Sulistyo
Editor: Ade Irma Stefi Ulil Albab
Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Ngurah Rai, Amran Aris berkomitmen membatasi pengeluaran negara dengan cara mengawasi ketat Warga Negara Asing (WNA) yang datang ke Bali. Guna mencapai tujuan itu Kantor Imigrasi Khusus Ngurah Rai melakukan sinergi dengan masyarakat bersama Tim Pengawasan Orang Asing (Timpora). Sementara untuk kasus banyaknya bule yang telantar di Bali seringkali disebabkan kehabisan ongkos, Imigrasi pun menyerahkan penanganan bule-bule itu ke kedutaan masing-masing.
Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia siap membantu memulangkan tersangka kasus korupsi Sjamsul Nursalim ke Indonesia. Sjamsul diperkirakan saat ini berada di Singapura.
Dua warga negara Malaysia diamankan oleh TNI AL Pangkalan Nunukan Kalimantan Utara bersama instansi lainnya dari pemerintah daerah, syahbandar dan bea cukai serta imigrasi pafda operasi gabungan yang digelar di perairan antara Pulau Sebatik dengan Pulau Nunukan.
Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Bogor meminta 40 perusahaan penjamin Tenaga Kerja Asing (TKA) untuk melakukan perbaikan perizinan bagi Warga Negara Asing (WNA) yang belum lengkap.
Konsulat Jenderal di Kuching melakukan pelayanan keimigrasian bagi Tenaga Kerja Indonesia di Bintulu, Sarawak, Malaysia pada Sabtu-Minggu (29-30/6).
Kawasan perbatasan selalu mempunyai cerita dan keunikan tersediri. Bukan perbatasan namanya jika tidak memiliki karakteristik tersediri. Daerah perbatasan bagi sebagian orang selalu identik dengan daerah tertinggal dan memiliki berbagai macam permasalahan yg krusial mulai dari masalah pendidikan, sosial, infrastruktur maupun ekonomi.
Rumah Detensi Imigrasi (Rudenim) Denpasar melakukan penegakan hukum keimigrasian yaitu mengusir/mendeportasi imigran berinisial SG (29) asal Ghana.